Pengurus FKUB Ikut Berbahagia Dalam Acara Peringatan Hari Jadi (HUT) Yayasan
Cerdas Moderen Relegius (CMR) 31 October 2024
Tampak pada foto jongkok di depan Ketua Yayasan CERDAS MODEREN RELIGIUS (CMR), sekaligus Ketua FKUB Dr.H. Fachruddin Zuhri, Drs. M.Si. barisan duduk kiri ke kanan; dr. Suhara Manullang, M.Kes., Staf Khusus Walikota, Theohera mewakili Pembina Yayasan CMR Tommy Sanger, Abah DR. H. Anwar , Amhu Elsye (keduanya Orangtua dari DR. Hj. Airin Rachmi Diany SH. MH., dan Kang Mas Haji Yoyok Tokoh Masyarakat (Tomas) Pondok Benda Pamulang.
Sementara barisan belakang kiri ke kanan: Drs Ida Ketut Ananta MM Tomas Pengurus Harian (PH). FKUB, KH. Muhammad Taslim, MA., Tomas PH. FKUB, KH. Ahmad Yassin AR, Tomas PH. FKUB, Drs. H. Kunen Tomas PH. FKUB., Ir. Andreas Darma Subhyakta Tomas PH. FKUB., dan Drs. Nana Sujana Tomas Pondok Aren.
Kami pose bersama di arena panggung Peringatan Hari Jadi atau Hari Ulang Tahun (HUT) Yayasan Cerdas Moderen Religius (CMR), pada Kamis 31 Oktober 2024 tepat berusia 12 (dua belas) tahun.
Penulis bersyukur pada Tuhan Yang Maha Esa, dan berterimakasih kepada semua pihak, kegiatan HUT. CMR berlangsung meriah dan dihadiri oleh 6 (enam) Majelis Agama; Islam, Katholik, Kristen, Hindu, Buddha, dan Khonghucu, kursi yang kami sediakan total 170 (seratus tujuh puluh) Alhamdulillah terisi semua.
Tampil memberikan tausiyah sekaligus memimpin do'a KH. Ahmad Sopyan Mastas, S.Pd.I., Tomas Sekretaris FKUB.
Jaringan generasi CMR merupakan binaan Yayasan CMR, memiliki 5 (lima) pilar kegiatan pengabdian, dengan masing-masing pimpinannya, sebagai berikut;
Direktur BELA NEGARA HM. Norodom Soekarno,
Direktur LPK. Muhammad Muid,
Direktur A, GenZmilineal Evik Supriyanto, SH., C.HRM.,
Direktur B, M. Yudha Carnegie, SE., dan
Direktur C, Drs. Jafeth Marsello Ginting.
Organisasi jaringan CMR memiliki komitmen/doktrin:
SOLID, TEGAK LURUS, TERUKUR,
kami selalu solid dalam berbagai warna perbedaan, tegak lurus kepada Pimpinan, dan selalu ter-ukur capaian yang hendak digapai.
Selamat menikmati OPINI PAGI, sambil minum kopi panas, pemantik menjemput KEBAHAGIAAN.
Salam KERUKUNAN..
Mantap Luar Biasa.
Salam TANGSEL...